Follow @dealifa

2 Sep 2016

[resep] Keju Goreng (Fried Cheese)






it's a simple recipe!

Umumnya pakai mozarella sih, cuma disini saya pakai keju biasa jadi hasilnya ga bisa molor-molor ala mozarella gitu. Jika ingin krispi, saran saya saat menggoreng harus dengan minyak yang banyak (hingga terendam), tapi berhubung pakai minyak banyak-banyak itu ga sehat dan saya ga terlalu suka, hasil jadinya ya seperti di foto (nge-blue karena kondisi low light sorry).
buat yuk, lumayan buat cemilan (jangan sering-sering ya nanti kaget liat timbangan) hehe

porsi (portion)   : 1 orang  (one person)
waktu (times)    : 10 menit (10 minutes)


bahan / ingredients:

  1. 1/2 batang keju ( Meg Cheddar) / a half bar of cheese
  2. 7 sdm tepung terigu / 7 tbs of wheat flour
  3. 5 sdm tepung kobe spicy coating mix / 5 tbs of kobe spicy coating mix's flour
  4. secukupnya minyak goreng / cooking oil
 langkah / steps:
  1. Potong dadu keju. / Diced the cheese.
  2. Masukkan keju yang telah di potong ke dalam wadah berisi tepung terigu, baluri dengan terigu. / Put in the cheese into the wheat flour, coat it with the flour.
  3. Masukkan keju ke dalam wadah berisi tepung kobe spicy coating mix, baluri dengan tepung kobe. / Put the cheese into the kobe spicy coating mix's flour, then coat it with the flour.
  4. Goreng keju dengan minyak yang telah panas. / Fried it.
  5. Drain it and ready to serve!

here's the link to my cookpad account, maybe you wanna share your recook with me :)
comment please if there's something wrong or any advise :)

thanks for coming

1 komentar:

  1. Casino Finder (Google Play) Reviews & Demos - Go
    Check Casino top air jordan 18 retro yellow Finder 안전 토토 사이트 (Google Play). air jordan 18 retro varsity red outlet A 먹튀 신고 look at some 폰타나 벳 of the best gambling sites in the world. They offer a full game library,

    BalasHapus